Latest Entries
Tak Berkategori

Penting gak Penting

Dear Followers and Readers, sekadar pemberitahuan, dari dulu Admin sebenarnya punya 2 Blog. Blog ini dulunya blog campuran, ada cerita travelling, opini admin, agama, sampai ekonomi. tapi mulai saat ini, cerita travelling pindah dan berfokus di Travel Blog :  Travelucky . Bagi teman-teman yang udah follow blog ini, follow juga travel blog saya yang satu … Baca lebih lanjut

INDONESIA / TRAVELOGUE

Jelajah Masjid Makassar

             Kalau ramadhan, biasanya stasiun televisi menampilkan tayangan yang berbau religi, atau lebih tepatnya bernuansa islami. Saya juga gak mau kalah.., tapi sayangnya saya bukan pemilik stasiun televisi, juga bukan crew, presenter, dan apa saja yang berbau televisi. Saya Cuma penonton. Tapi, saya seorang Travel Blogger abal-abal, yang bermimpi jadi Travel Blogger professional, oleh karena … Baca lebih lanjut

INDONESIA / TRAVELOGUE

Makassar Rasa Belanda ala Fort Rotterdam

Jalan-jalan ke Kota Makassar, kurang afdol rasanya kalau gak berkunjung ke tempat yang satu ini. Namanya Fort Rotterdam. Fort Rotterdam atau dengan nama Indonesia Benteng Rotterdam ini terletak di Jalan penghibur, Kota Makassar. Sepanjang jalan penghibur sendiri sudah berubah menjadi kawasan modern yang dipenuhi oleh hotel-hotel berbintang dan rumah makan. Tapi, meskipun begitu, benteng ini … Baca lebih lanjut

ARTIKEL

Cara keluar Negeri GRATIS

            Keluar negeri ?? Gratiss ?? Siapa yang tidak mau ?? Semua orang pada dasarnya pasti mau, apalagi kalau gratis. Tiket pulang-pergi ditanggung, Hotel, makan, bahkan belanja. Ada beberapa cara agar bisa ke luar negeri gratis. Beberapa orang mungkin mengira hal seperti itu mustahil. Namun memang, untuk bisa mendapatkan kesempatan seperti itu perlu banyak-banyak berdoa, … Baca lebih lanjut

Jilbab itu Wajib
ARTIKEL

Jilbab itu Wajib

           Jilbab, saat ini lagi ngetrend, baik di kalangan para artis, maupun wanita-wanita yang bukan artis. Jilbab bagi wanita pada dasarnya Wajib, jadi tidak ada alasan bagi wanita muslimah yang sudah baligh dan berakal untuk tidak mengenakan Jilbab. Jadi , kalau wanita muslimah itu tidak berjilbab Cuma dua kemungkinan, dia belum baligh (tandanya belum Haid) … Baca lebih lanjut

PERSONAL LIFE

Jusuf Kalla, anda Tepat di depanku

                Kamu tahu tidak, bagaimana perasaanmu ketika melihat orang nomor dua negeri ini di depanmu? Pasti berjuta rasanya. Begitu juga denganku, berjuta rasanya, apalagi kalau moment itu bukan hanya satu kali, tapi tiga kali                 Pertama kali aku melihatnya tepat di depanku, tak ada penghalang sedikitpun, adalah saat dia berkunjung ke tempat kelahiranku, Mangkoso. Saat … Baca lebih lanjut

Negeri Awan
PERSONAL LIFE

Negeri Awan

         Aku disini di atas awan….,, aku tertawan paras cantik rupawan…, tak jenuh-jenuh aku memandang,  lalalala, lagu Al-gazali tersebut segenap mewakili perasaanku saat aku berada di Negeri awan. Negeri awan di cerita Sky Island dalam komik “One Piece”. Di Cerita itu, Going Merry terangkat oleh pusaran air yang naik sampai ke langit. Dan Tadaaaa, Luffy … Baca lebih lanjut

Ingin Sukses Dunia dan Akhirat dengan bisnis MLM ? Baca Ini dulu
EKONOMI

Ingin Sukses Dunia dan Akhirat dengan bisnis MLM ? Baca Ini dulu

                Harus diakui bahwa salah satu fenomena bisnis yang sangat pesat pertumbuhannya dalam beberapa dasawarsa ini adalah e-commerce, bisnis secara franchise dan multilevel marketing,. Ketiga jenis bisnis ini tumbuh bukan menurut deret hitung tetapi secara deret ukur dan eksponensial sehingga mengalahkan percepatan bisnis Baca lebih lanjut